Review Private Villa bintang 5 Buat Honeymoon di Banyan Tree Ungasan dari Rafi Ahmad

Banyan Tree Ungasan merupakan sebuah tempat peristirahatan mewah yang berada di daerah Uluwatu Bali, unit – unit villanya menampilkan suasana yang pribadi luas dan memiliki fasilitas yang lengkap. Kali ini 17sekians berkesempatan untuk melihat Review Private Villa bintang 5 Buat Honeymoon di Banyan Tree Ungasan dari Rafi Ahmad.
Review hotel banyan tree ungasan di ambil dari video vlog dari Rans Entertainment saat mereka menginap di salah satu unit villa Pool dengan Pemandangan Kebun. Unit villanya sudah lengkap dengan kolam renang infinity, ruang tidur, ruang makan, ruang keluarga dan tempat bersantai di luar.
Banyan Tree Ungasan berada di jalan melasti ungasan uluwatu bali, merupakan jenis villa mewah dengan fasilitas yang lengkap. Harga permalam untuk menyewa villa di sini di mulai dari Rp. 7.000.000 / malam. Untuk melihat detail tentang villa ini klik aja Banyan Tree Ungasan
Keluarga Rafi Ahmad sudah sering banget nginep di sini kali ini untuk ke 3 kalinya dan mengambil villa pool dengan pemandangan kebun, villa di sini sangat cocok untuk buat yang mau honeymoon karena sangat private dan tenang, buat teman teman yang mau berbulan madu silahkan aja pesan langsung unit villanya ya
Yuk tonton video tentang Review Private Villa bintang 5 Buat Honeymoon di Banyan Tree Ungasan dari Rafi Ahmad berikut di bawah
Banyan Tree Ungasan
Resort bintang 5
Alamat : jalan Melasti, Banjar Kelod Ungasan, 80364 Uluwatu, Indonesia
Baca artikel lainnya : Tips Wisata Halal Food di Bali by Indonesia Morning Show Net – Tonton Video
Demikian ulasan mengenai Review Private Villa bintang 5 Buat Honeymoon di Banyan Tree Ungasan dari Rafi Ahmad, semoga bermanfaat selalu. Terimakasih.
homemqcozinha.top
Good article. I certainly love this site. Keep writing!